GARDA NEWS – KUNINGAN

Perusahaan Air Minum ( PAM ) Tirta Kemuning Kabupaten Kuningan Propinsi Jawa Barat.

Untuk dapat mempercepat wujud kerjasama bisnis to bisnis dengan kabupaten Indramayu, terkait kerjasama, memorandum of understanding ( MoU ), yang sudah ada kesepakatan kerjasama bahkan sudah di tanda tangani perjanjian tersebut.

kini pelaksanaan pekerjaan sudah action. Hal ini, Disampakan Direktur PAM Tirta Kemuning Kabupaten Kuningan, Dr. H. Ukas Suharfaputra, pada Awak Media, Sabtu ( 01/04/2023 ), Dikatakannya, Ukas tindak lanjut MoU, Ia sudah menempuh jalan Build Operat Transfer ( BOT ) dengan swasta atau pihak Investor yang siap untuk membangun, yaitu : PT Tirta Kuning Ayu Sukses, karena investasi guna membangun jaringan mata air Ciceurem, Desa Kasus Ela Kuningan sampai Kedokan Bunder Indramayu, Dari jarak tempuh panjangnya sampai 30 Kilometer, Maka anggaran yang dibutuhkan untuk pembangunan itu, Sebesar Rp 200 milyar.

“Intinya dibutuhkan Investasi Uang Sebesar Rp 200 milyar, untuk kerjasama dengan Indramayu.

“Kuningan sendiri tidak ada duit untuk membiayai, Akhirnya ada Investor yang datang siap untuk membangun pemasangan jaringan, Akan tetapi pihak Investor tidak bisa menjual air, PAM Kuningan yang bisa jual air ke Indramayu, “Ucap Y
Ukas.

Masih lanjut Ukas, misal PAM Kuningan menjual air Rp 3.500,. Untuk pembagiannya Rp 3000 dikasih buat investor, Untuk bayar biaya Investasi sebesar Rp.200 milyar, selama kurun waktu 25 tahun.

“Sedangkan PAM Kuningan kebagian 500, sekalipun Rp 500 jika dikalikan volume air yang dijual oleh PAM Kuningan akan kebagian profit sekitar Rp 1 milyar perbulan kalau 1 tahun akan mendapatkan keuntungan sebesar Rp.12 Milyar, Indramayu dalam MoU ini, Menargetkan bisa memenuhi 20.000 sambungan rumah.

Ditambahkannya, Ukas tindak lanjut kerjasama dengan Indramayu, Saat ini berjalan, Bahkan sudah di bangun jaringan oleh Investor sudah mencapai hampir 800 meter dari total panjang 30 Kilometer, titik awal berada di wilayah Kedokan Bunder Indramayu, pekerjaan sudah berjalan, diprediksi target bulan September tahun 2023, pekerjaan pemasangan jaringan sudah selesai, jika sudah tuntas, Otomatis profit juga bisa masuk, Untuk Pendapatan Kuningan, “Pungkasnya.

(( AW ))
editor ( Denz )